Tablet Lenovo S5000 7 inch Processor QuadCore Harga Dua Jutaan
Review Tablet Tablet LenovoTablet Lenovo S5000 ini didesain dengan teknologi layar IPS dengan ukuran 7 Inch dengan kepadatan warna 16 juta warna dengan resolusi 1280 x 800 pixels membuat tablet ini memberikan ketajaman warna yang jernih. Tablet ini didesain menggunakan kartu micro SIM 3G selain tersedia WiFi dan bluetooth sebagai konektifitas menjadikan tablet Lenovo S5000 ini sebagai penghubung ke internet meskipun berada diluar jangkauan WiFi.
Menggunakan Tipe Processor Mediatek MT8125 or MT8389 sebagai chipset dengan kecepatan processor mencapai 1,2GHz dengan Quad-core Cortex-A7 belum lagi dukungan RAM 1GB menjadikan gadget ini mudah untuk digunakan dengan beberapa kegiatan sekaligus, tanpa khawatir lelet. Dengan dukungan sistem operasi Android Jelly Bean serta power dari daya baterai sebesar 3450 mAh membuat Tablet Lenovo S5000 ini bisa bertahan dengan terhubung jaringan sampai 8 Jam.
Untuk melihat spesifikasi Lengkap , Berikut Spesifikasi Tablet Lenovo S5000
Layar
Dimensi 190.5 x 116.8 x 7.6 mm
IPS LCD capacitive touchscreen, 16M colors
Ukuran 7.0 inches (~63.9% screen-to-body ratio)
Resolusi 1280 x 800 pixels (~216 ppi pixel density)
Sistem Operasi
Android Jelly Bean v4.2 (Jelly Bean), Dapat diupgrade ke v4.3 (Jelly Bean)
Processor dan RAM
Chipset Mediatek MT8125 or MT8389
CPU Quad-core 1.2 GHz Cortex-A7
GPU PowerVR SGX544MP2
1 GB RAM
Penyimpanan
Slot Kartu Memori dengan microSD, sampai 64 GB
Internal 16 GB
Kamera
Belakang5 MP, 2592 x 1936 pixels, autofocus
Video
Depan 1.6 MP
Suara
Vibration; MP3, WAV ringtones
Loudspeaker
Fitur dan Koneksi
Wifi
GPS Navigation
WLAN :Wi-Fi 802.11 b/g/n
Bluetooth v4.0
microUSB v2.0, USB Host
Sensors Accelerometer
Email, Push Email, IM
Browser HTML
MP3/WAV/WMA/AAC player
MP4/H.264 player
Document viewer
Photo viewer/editor
Baterai
Non-removable Li-Ion 3450 mAh
Harga Tablet Lenovo S5000
Tablet ini disaat rilis sekitar 3 Jutaan, dan kini harga tablet Lenovo S5000 ini dibanderol sekitar 2 Jutaan, dan untuk harga second Lenovo S5000 ini dibanderol sekitar 1,5 Jutaan, tergantung kondisi fisik dan kondisi spek dalamnya. Untuk mendapatkan harga termurah silakan browsing di Toko Jual Beli Online terpercaya agar bisa Anda sesuaikan dengan budget Anda.Anda juga bisa melihat Harga Tablet Lenovo Murah: A3300 dan Tab 8 sebagai bahan perbandingan Tablet Lenovo lainnya. Semoga bermanfaat.